Page 1 of 3

jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 8:26 am
by teye
Tanya pada om om semuanya, ada problem :
1. Jarum suhu ikut bergerak saat menyalakan lampu riting ?
2. Jarum bensin akan naik terus saat kontak off tp lampu kota hidup, tetapi pd saat kontak diputar ON jarum perlahan turun lagi?
Mohon solusinya om2....thanks

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 10:21 am
by choElo98
koneksi kelistrikan nya kali om, coba kasih tambahan kabel ground.

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 10:30 am
by pauluspaska
Jarum bensin seharusnya tetap menunjukan isi tangki walau kunci off.
Jarum penunjuk temperatur juga harus stabil.

Betul om, coba tambah ground dan atau ganti kabelnya.

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 11:40 am
by adi dombel
sama thu punya aq...
klo off malah naek jarumnya...

ikut cari solusinya om hehe.......

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 12:10 pm
by teye
choElo98 wrote:koneksi kelistrikan nya kali om, coba kasih tambahan kabel ground.
Tambah ground yg di dalem spedometer ato di tangki nya om ?

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 12:15 pm
by teye
pauluspaska wrote:Jarum bensin seharusnya tetap menunjukan isi tangki walau kunci off.
Jarum penunjuk temperatur juga harus stabil.

Betul om, coba tambah ground dan atau ganti kabelnya.
Betul om, pada saat mesin mati + kontak off jarum dilevel biasa, tetapi kl menyalakan lampu kota pd malam hari waktu berhenti, jarum akan naik mentok, dan juga kmrn malem kehabisan bensin krn jarum msh menunjukan 1/4 tangki...ehhhh tau2 mati khabisan bensiin

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 5:06 pm
by Pa'de Gung
Masukan aja om... banyak faktor yg membuat instrument jadi kaco. Yang paling sering terjadi adalah karna koneksi kelistrikan yg buruk, dan yg kedua karna instrumen itu sendiri.

1. Kita tau bahwa sein dan jarum suhu mendapat tegangan melalui kunci kontak, Jika koneksi kontak ini buruk maka listrik akan drop saat beban yg melaluinya bertambah.
Solusi : Perbaiki switc pada kunci kontak

2. Melihat gejalanya, munkin karna grounding buruk.

Image

Suspect di lingkaran merah.
Kondisi normal arah arus listrik ditunjukkan garis biru
Jika sambungan ground buruk , sebagian arus dari lampu senja akan mengalir melalui fuel meter, seperti ditujukkan garis merah.

Solusi : Perbaiki grounding point dan bersihkan soket konektornya

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 5:50 pm
by zulindra
Pa'de Gung wrote:Masukan aja om... banyak faktor yg membuat instrument jadi kaco. Yang paling sering terjadi adalah karna koneksi kelistrikan yg buruk, dan yg kedua karna instrumen itu sendiri.

1. Kita tau bahwa sein dan jarum suhu mendapat tegangan melalui kunci kontak, Jika koneksi kontak ini buruk maka listrik akan drop saat beban yg melaluinya bertambah.
Solusi : Perbaiki switc pada kunci kontak

2. Melihat gejalanya, munkin karna grounding buruk.

Image

Suspect di lingkaran merah.
Kondisi normal arah arus listrik ditunjukkan garis biru
Jika sambungan ground buruk , sebagian arus dari lampu senja akan mengalir melalui fuel meter, seperti ditujukkan garis merah.

Solusi : Perbaiki grounding point dan bersihkan soket konektornya
Emang Jago om kita yang satu ini.. :)

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 6:14 pm
by Pa'de Gung
zulindra wrote: Emang Jago om kita yang satu ini.. :)
Cuma kebetulan kok om...... copas aja dari manual book.... :D

Re: jarum suhu + bensin

Posted: Mon Apr 04, 2011 9:11 pm
by teye
Point yg didapat dari om2 : GROUND nya hrs dicek lagi....bongkar2 lagii nih...om gung makasih banyak